Sinopsis Abad Kejayaan Kosem Episode 200. Mustafa Mulai Kehilangan Kendali. ia gak bisa lagi membedakan kehidupan nyata dan imaginasinya sendiri .
Halime berkata kepada sang putri untuk melakukan seesuatu demi mustafa.”kita harus menyatukan kekuatan, dan kita bisa melakukannya lewat dirimu. waktunya tiba untuk kau menikah dengan seseorang yang berkuasa”kata halime. Siapa yang ada dalam pikiran ibu?? tanya dilruba. Seseorang yang paling berkuasa didewan yaitu halil pasa kata halime.
Diruang pertemuan, halil pasa berkata kepada sultan jika masjidnya sudah hampir selesai.”maafkan aku, tetapi banyak sekali orang yang berkata beraninya seorang sultan yang gak pernah memenangkan peperangan membangun sebuah kompleks masjid”kata davut pasa. Sultan lalu berkata apakah gak kau katakan kepada mereka jika ia sudah menumpas para pemberontak cellali. ya tentu saja sahut davut pasa. Sultan berkata jika murat pasa pergi atas perintahnya dan dengan kekuatan penuh menumpas pemberontak, iskender kau juga ada disana kata sultan.
Sinopsis Abad Kejayaan Kosem Episode 200 |
Si cellali berkata lagi jika inilah perang, gak ada yang gak bersalah. .”kau gak bisa membunuh kami, kami gak akan pergi “katanya. Murat akhirnya menebas leher pria itu. Iskender keluar untuk menghirup udara segar, ia melihat banyak sekali gundukan tanah yang masih basah saudaranya sesama jannisari yang gugur dalam pertempuran dengan bangsa mereka sendiri.
Diistana tua, tampak gurbuz aga memberitahu safiye sultan jika ia mendapatkan tamu. dan ternyata adalah osman. Kabar itu sampai juga ditelinga haci yang langsung memberitahu kosem. kosem kaget dan menghentikan kegiatannya. ia tampak sangat marah.
Diistana tua, .”aku pikir kosem gak mengijinkan kau datang mengunjungiku”kata safiye. osmaan berkata jika ada perayaan sehingga ia datang terlambat.
pangeran-osman-yang-tampan“bagaimana hubunganmu dengan kosem??” tanya safiye. ia sangat mencintaiku dan aku juga, seperti kau tahu ia gak pernah meninggalkan aku sendiri dan selalu ada disisiku. Safiye tampak kurang senang, ia berkata agar osman berhati hati kepada kosem karena seorang serigala akan berteman dengan domba ketika perutny penuh dan jika serigala itu lapar maka ia akan meninggalkan persahabatan dan langsung menerkam si domba.
Osman tersenyum.”jangan khawatir, aku bukan domba dan ibuku bukan serigala”kata osman, safiye terkejut osman memanggil kosem dengan sebutan ibu valide. ia berkata lagi semoga gak ada sesuatu terjadi kepada ayahmu, sudah jelas akan ada disamping siapa kosem nanti karena kau bukanlah darah dagingnya. Osman hanya terdiam mendengar ucapaan nenek buyutny itu.
Diruang has oda. Ahmet berkata kepada kosem jika ia gak akan pulang selama pergi berburu nanti dan meninggalkan harem untuk sementara. sultan mempercayakan harem kepada kosem. Jangan khawatir, kau memikirkan tentng mustafa kan?? tanya kosem.”aku berpikir akan melihat saudaraku setelah sekian lama terkurung dibalik dinding, aku melihat kearah matanya dan gak melihat diriku disana, ada jarak diantara kami, ia melihatku bagaikan orang asing, dan yang menyakitkan adalah aku ada dibalik alasan ia menjadi seperti itu”kata ahmet
“jangan menyalahkan dirimu sendiri, semua orang ingin kau membunuh adikmu tetapi kau gak melakukannya, itulah mengapa kau menguncinya disana untuk melindunginya”kata kosem. Aku selalu bermimpi dan mendengar suaranya memintaku untuk mengeluarkannya dari tempat itu kata ahmet
“mungkin itu tanda dari TUhan, lakukan sesuai hatimu ahmet “ujar kosem kemudian.
Zulfikar sedang bekerja ketika sang istri menghampiri. apakah masih lama? tanya hum. sebentar lagi sahur zulfikar.”kau selalu sibuk dengan masalah negara tetapi kau gak duduk didewan, apakah kosem gak menginginkannya?? karena kau menikah dneganku”ujar hum. AKu sudah senang dengan keaadaanku sekarang karena smua yang aku inginkan sudah kudapatkan (hum) kata zulfi membuat istrinya tersenyum.
Yasemin sedang didandani, kemudian datanglah pelayan humazah sultan.”apakah kosem secantik yang dikatakan orang orang??” tanya yasemin. Kalfa itu berkata jika kosem sudah memberikan 8 anak untuk dinasti yaitu empat orang pangeran dan empat orang sultanas dan ia masih sangat cantik karena usianya bahkan belum ada 30 tahun, ia masih sangat muda kata kalfa itu membuat yasemin kesal.
Baca Selanjutnya Sinopsis Abad Kejayaan Kosem Episode 201