Sinopsis Kosem 2 Murad IV Episode 5

Posted by

Sinopsis Kosem 2 Murad IV Episode 5.
Sinopsis Kosem 2 Murad IV Episode 5.
Sinopsis Kosem 2 Murad IV Episode 5. Didalam kapal yang membawanya tampak farya dikagetkan oleh suara tembakan peringatan dari kapal milik kesultanan istambul. farya kemudian memerintahkan andre anak buahnya untuk menaikkan bendera putih. sementara itu kemankes memberi perintah untuk siap menembakkan panah api tapi begitu melihat bendera putih berkibar, tunggu katanya. pada saat yang sama haci sedang berada didapur minum jus. kemudian ia menerima info jika yang dieksekusi murat adalah topal pasa. haci langsung bergegas lari menemui kosem.

Kosem sendiri minta kepada atike untuk menjaga kata katana, sementara gevherhan tampak sedih .”apa aku berbohong? aku memang tak suka topal pasa, ia ular yang sangat licik, “kata atike. tak lama haci masuk dan langsung berteriak jika topal pasa dieksekusi. haci tak tahu jika gevherhan ada disana, wanita itu langsung

Diruang pertemuan, murad menunjuk perdana menteri yang baru, yaitu mehmet pasa. mehmet langsung maju dan mencium kaftan sultan murat. ia menerima seal perdana menteri dari murat. murat juga mengintruksikan untuk membawa keluar mahmud paasa yang merupakan tangan kanan topal. pria itu berteriak tak bersalah ketika prajurit membawanya keluar divan. diluar pertemuan tampak Evliya celebi mencatat semuanya. ia berkata kepada  Silhadar mengapa tak mengirimkan pesan untuknya. bagaimana jika aku melewatkan semua ini?? tanya evliya.

Silhadar berkata jika ini bukan hal besar, katany santai.

Sementara didalam divan, murat menunjuk pasa lain untuk menjadi wakil perdana menteri. .”kau tak mengatakan sesuatu sekarang ?? mengapa diam?? hari ketika terjadi pemberontakan kau siap menjadi penjamin, setelah semua ini kau tak berkata sepatahpun, apa kau meragukan aku??” tanya murat. maafkan aku, aku berdoa untuk keputusan ini semoga menjadi yang terbaik bagimu, bagi keluarga dan bagi negara kata si imam. murat berkata lagi jika si imam meragukannya.

“setelah tahu bahwa perdana menteri adalah pengkhianat yang kita cari, kita harus curiga kepada appun sekarang terutama demi keselamatan anda”kata si imam lagi. murat lalu berkata jika soal itu maka mereka akan mencari pengkhianat disekitar kita dan membawanya keluar, sehingga tak seorangpun akan meragukannya lagi. tampak salah satu pasa bernama sinan yang menghadap musuh ottoman  bersama topal melihat kearah sultan, murat tdk tahu jika ada pengkhianat dalam divannya.

kosem-sultan-dan-sultan-muratDiistana, atike berlari lari berusaha mencegah gev menemui saudara mereka disaat seperti ini. jika kau bicara dengan kamarahan maka kau akan mengucapkan kalimat yang menyakitkan, lain waktu saja ujar atike. gev tak perduli dan terus berjalan. para gadis diharem mulai berbisik biisik melihat apa yang terjadi. sementara itu sinan pasa berjalan menghampiri mehmet dan memberinya ucapan selamat, aku siap melayani anda kata sinan. sinan kemudian bicara dengan seorang aga.”situasi nya buruk, murat tak akan memberikan posisi pada para sipahi, dan hukuman untuk para pemberontak akan segera dilakukan, jangan bertindak sebelum aku mengirim pesan”kata sinan , lalu berlalu.

Murat sedang menuju has oda ketika gev memanggilnya.”kau tahu kan?? kau tahu?? malam itu ketika kau datang kerumah, kau sudah membuat keputusan, kau akan membunuhnya. kau akan membuat aku menjadi janda dan anakku menjadi yatim, tapi kau diam , kau memeluk kami dan terseyum seaakan tidka ada sesuatu, kau menipu kami”kata gev dengan marah. murat berhenti dan berbalik, ia mengusap air mata di pipi gev dan berkata jika suamimu adalah pengkhianat dan seperti pengkhianat lainnya, ia mendapatkan hukuman.

Murat masuk kedalam ruangannya dan duduk sambil melamun sedih.

SIlahdar berdiri bersama gev, ia mengucapkan bela sungkawa. .”kau bilang bela sungkawa?? kau mendapatkan apa yang kau inginkn silahdar, kau selalu melihat ssuamiku sebagai penghalang jalanmu, kau membuat permusuhan dan memberikan informasi bohong kepada yang mulia, kau adalah penyebab kematiannya, semua ini salahmu!! salahmu!!! “kata gev sampai kemudian ia jatuh dan pingsan di lengan silahdar.Baca Selanjutnya Sinopsis Kosem 2 Murad IV Episode 6


Tags: Kosem 2 Murad IV, Sinopsis

Terima Kasih sudah Membaca Sinopsis Kosem 2 Murad IV Episode 5. Please share...!

Blog, Updated at: 13:04