Sinopsis Efsun dan Bahar Episode 161

Posted by

Sinopsis Efsun dan Bahar Episode 161. Rencana Luar Biasa Keenan.ia membuat skenario yang akan membuatnya tak dicurigai oleh polisi
Ates tak percaya jika eyub bunuh diri , apalagi surat yang ditinggalkan oleh eyub sungguh tak masuk akal dalam pemikirannya. dia sangat yakin jika keenan ada dibalik semua kejadian ini. ates meninggalkan lokasi dan memacu mobilnya dengan kencang, ismail yang cemas kemudian mengikutinya dari belakang. Tetapi sunguh tak mudah bagi ates untuk membuktikan keterlibatan keenan, keenan yang licin seperti belut melakukan segala taktik untuk membuat dirinya tak terlibaat dalam situasi ini.

Setelah kepergian ganimet, zeenep menghabiskan waktunya untuk mengurung diri dirumah. sultan hanim berusaha mengajaknya bicara, tapi zeenep tak terlalu menghiraukannya. Ia bertekad untuk mengundurkan diri dari hirup pikuk dan gemerlapnya dunia model, tapi keputusan ini ditentang oleh efsun yang baru saja menghasilkan uang dan menikmati kesusesan L efsun. Kegelisahan zeenep tak hanya soal ganimet tapi juga tentang suaminya cemal yang tampak dekat dengan keluarga atahan lain yaitu moge.
Sinopsis Efsun dan Bahar Episode 161
Sinopsis Efsun dan Bahar Episode 161
Tak tanggung tanggung zeenep langsung menghardik ketika melihat mereka berdua turun dari mobil bersama. Yang mengejutkan adalah mereka berdua sampai tarik menarik rambut masing masing, pertengkaran tak sampai disitu saja, cemal dan ardapun berkelahi karena urusan ini.

Ates yang marah kemudian mendatangi keenan dan menghajarnya, membuat huliya marah kepadanya. urusan itu sampai dikantor polisi. kondisi keenan yang terkapar dirs membuatnya berada diatas angin dan semakin memojokkan ates girman.

Disebuah pesta yang L efsun adakan, tampak zeenep tak menikmatinya. Lefsun akhirnya punya kesempatan untuk go internasional dan menjadi brand ternama. cemal sendiri yang ada dipesta bersama moge tak bisa mengalihkan pandangan matanya dari zeeenep, sedangkan zeenep sendiri masih hanyut dengan kenangannya masa lalunya bersama arda. masa lalu yang suram ada niat dalam hatinya untuk balas dendam. ia menemani arda yang mabuk berat masuk kesebuah kamar di hotel, tapi sayang hanife yang mengetahui itu kemudian merekamnya.

Hanife yang sejak awal iri dengan kesuksesan zeenep memberitahu sultan mengenai hal ini. sultan memarahi zeenep, terjadilah perselisihan, zeenep berkata jika ialah yang lebih berhak mencintai arda, tapi sultan tak ingin itu terjadi, dia tak mau zeenep merusak rumah tangga efsun. saat bersitegang, tak sengaja sultan mendorong zenep hingga terjatuh.

Hanife sendiri mengirim video zeenep dan arda masuk kamar hotel kepada efsun, efsun shock. ia tak menyangka arda akan mengkhianatinya, ia masih ingat saat aarda melamarnya. efsun sendiri langsung bergegas menuju hotel, ia mendapati arda sendirian dan ada sebuah notes juga selembar uang, persis sama ketika arda meninggalkan zeenep.

Keenan memang tak ada kapoknya, kali ini dia membaca anak cemra si toprak secara paksa. meryem sendiri mendukung rencana keenan, ia tak perduli meskipun cemra melarang toprak dibawa oleh anak buah keenan.

Sakit hati membuat efsun menerima tawaran untuk pergi keluar negeri. efsun pergi ke pemukiman dan berpamitan kepada semua orang, sultan tampak sekali kecewa dengan keputusan efsun. zeenep menghalanginya dan berusaha menjelaskan apa yang terjadi, tapi sepertinya efsun sudah bertekat bulat. Baca Selanjutnya Sinopsis Efsun dan Bahar Episode 162

Baca Juga Update Sinopsis Informasi Diary di Twitter.  
Kumpulan Sinopsis Anak Jalanan RCTI
Kumpulan Sinopsis Abad Kejayaan 2 Kosem
Kumpulan Sinopsis Zoya Indosiar
Kumpulan Sinopsis Fatmagul Antv 
Kumpulan Sinopsis Ranveer dan Ishani 
Kumpulan Sinopsis Naagin SCTV
Kumpulan Sinopsis Anandhi Antv 
Kumpulan Sinopsis Savitri 
Kumpulan Sinopsis Veera 
Kumpulan Sinopsis Kaali dan Gauri  
Kumpulan Sinopsis Ashoka 


Tags: Efsun dan Bahar, Sinopsis

Terima Kasih sudah Membaca Sinopsis Efsun dan Bahar Episode 161. Please share...!

Blog, Updated at: 03:58