Sinopsis Bunga Yang Terluka Season 2 Episode 3

Posted by

Sinopsis Bunga Yang Terluka Season 2 Episode 3. kader kembali ke panti, dia cerita sama teman-temannya soal banu yang menculik denis. dia sedih dan sungguh tak menyangka. Sementara denis diajak pergi banu, banu juga bingung mau kemana. Denis sendiri sempat menanyakan ke banu, kita mau kemana, namun banu juga bingung menjawabnya dan dia pun memeluk denis.

Sedangkan di rumah nazan bicara sama serkan. Tampak nazan sedih dan menangis. Serkan menanyakan kenapa? Apakah eylul? tak jawab nazan. Saat nazan mau mengatakan cemre akan mengambil semua harta kita tiba-tiba emar datang dan bilang kalau semua tak jadi dilaksanakan. Nazan senang dia tak jadi menangis.

Sementara itu sedat menelpon neriman dan marah-marah padanya menanyakan dimana denis. Untunglah sebelum kemarahan sedat memuncak, banu segera datang membawa denis pulang. Sedat lega sekali melihat denis. Saat itu denis enggak mau pisah sama banu. Sedat jadi bingung. Namun pada akhirnya banu pergi.

Sinopsis Bunga Yang Terluka Season 2 Episode 3
Sinopsis Bunga Yang Terluka Season 2 Episode 3
Sisi lain gokhan balik ke rumah. Sudah ada tamu di dalam. Saat Gokhan masuk dia melihat laki-laki tua, Gokhan pun menggepalkan tangannya.

Banu ke panti menemui neriman. http://informasidiary.blogspot.com Meral melihatnya lalu bilang ke kader kalau ibumu kesini. Kader pun segera turun menemui ibunya. Kader langsung marah karena banu membawa denis tanpa ijin. dia tak menyangka kalau banu akan menculik denis. Namun banu segera bilang kalau denish sudah bersama sedat di rumahnya.

Banu kemudian mengajak kader duduk dan mencium tangan kader. dia minta maaf pada kader dan membelai pipi kader. dia bilang kalau dia sayang sekali sama kader, namun kini dia harus pergi. Banu pamit kalau dia akan pergi jauh meninggalkan orang-orang yang dia sayangi.

Banu pun lalu meninggalkan panti dan akan pergi jauh. Semua orang tak bisa mencegahnya. Kader hanya bisa menangis melihat ibunya pergi jauh. Kemudian karena saking sedihnya dia memeluk songul sebagai tempat bersandar. Lalu semua anak geng songul pun berpelukan. Semua sedih dan mencoba menghibur kader. Baca Selanjutnya Sinopsis Bunga Yang Terluka Season 2 Episode 4


Tags: Bunga Yang Terluka, Sinopsis

Terima Kasih sudah Membaca Sinopsis Bunga Yang Terluka Season 2 Episode 3. Please share...!

Blog, Updated at: 01:25